WHAT’S HOT NOW

Berita

Prestasi

Informasi

Sports

» » EXTRAKURIKULER PRAMUKA SDN TUNJUNGAN DIGUNAKAN UNTUK MEMPERSIAPKAN KEGIATAN PERSAMI

Extrakurikuler pramuka SDN Tunjungan diadakan setiap hari jumat jam 14.30 setelah sebelumnya dilaksanakan setiap hari sabtu. Kegiatan pramuka yang dipimpin oleh Bpk Sukardiono dan Ibu Sumartini, SPd.SD diikuti oleh siswa kelas 3, 4, dan 5. Beberapa kali pertemuan di bulan Februari ini digunakan untuk persiapan persami yang akan dilaksanakan pada hari Sabtu (25/02/2023) hingga Minggu (26/02/2023). Siswa dibimbing oleh bapak pembina pramuka untuk mendirikan tenda, tali temali, dan lain sebagainya.  Meskipun extrakurikuler pramuka diikuti oleh 3 kelas, kegiatan persami hanya diikuti oleh siswa kelas 4 dan 5. 








«
Next
Posting Lebih Baru
»
Previous
Posting Lama

Tidak ada komentar:

Leave a Reply